All language subtitles for Naruto_ Shippuden-ep-E92-id

af Afrikaans
sq Albanian
am Amharic
ar Arabic
hy Armenian
az Azerbaijani
eu Basque
be Belarusian
bn Bengali
bs Bosnian
bg Bulgarian
ca Catalan
ceb Cebuano
ny Chichewa
zh-CN Chinese (Simplified)
zh-TW Chinese (Traditional)
co Corsican
hr Croatian
cs Czech
da Danish
nl Dutch
en English
eo Esperanto
et Estonian
tl Filipino
fi Finnish
fr French
fy Frisian
gl Galician
ka Georgian
de German
el Greek
gu Gujarati
ht Haitian Creole
ha Hausa
haw Hawaiian
iw Hebrew
hi Hindi
hmn Hmong
hu Hungarian
is Icelandic
ig Igbo
id Indonesian
ga Irish
it Italian
ja Japanese
jw Javanese
kn Kannada
kk Kazakh
km Khmer
ko Korean Download
ku Kurdish (Kurmanji)
ky Kyrgyz
lo Lao
la Latin
lv Latvian
lt Lithuanian
lb Luxembourgish
mk Macedonian
mg Malagasy
ms Malay
ml Malayalam
mt Maltese
mi Maori
mr Marathi
mn Mongolian
my Myanmar (Burmese)
ne Nepali
no Norwegian
ps Pashto
fa Persian
pl Polish
pt Portuguese
pa Punjabi
ro Romanian
ru Russian
sm Samoan
gd Scots Gaelic
sr Serbian
st Sesotho
sn Shona
sd Sindhi
si Sinhala
sk Slovak
sl Slovenian
so Somali
es Spanish
su Sundanese
sw Swahili
sv Swedish
tg Tajik
ta Tamil
te Telugu
th Thai
tr Turkish
uk Ukrainian
ur Urdu
uz Uzbek
vi Vietnamese
cy Welsh
xh Xhosa
yi Yiddish
yo Yoruba
zu Zulu
or Odia (Oriya)
rw Kinyarwanda
tk Turkmen
tt Tatar
ug Uyghur
Would you like to inspect the original subtitles? These are the user uploaded subtitles that are being translated: 1 00:00:31,710 --> 00:00:33,669 Itu namanya lembang. 2 00:00:33,670 --> 00:00:34,829 Eh? 3 00:00:34,830 --> 00:00:36,622 Pegang ujungnya. 4 00:01:07,440 --> 00:01:09,568 Di sinilah danaunya. 5 00:02:45,230 --> 00:02:49,755 (Perjumpaan) 6 00:02:58,640 --> 00:03:02,439 Benar, air danau sama sekali tak asin. 7 00:03:02,440 --> 00:03:04,469 Berbeda dengan air laut. 8 00:03:04,470 --> 00:03:09,110 Namun, aku juga tak pernah melihat lautan. 9 00:03:26,210 --> 00:03:27,439 Barusan… 10 00:03:27,440 --> 00:03:28,670 Hm? 11 00:03:43,710 --> 00:03:46,562 Ya, di sini saja. 12 00:03:51,670 --> 00:03:53,610 Apa yang lucu? 13 00:03:56,110 --> 00:03:58,866 Aku merasa hal yang menyenangkan akan terjadi. 14 00:03:59,200 --> 00:04:02,729 Ya, kita akan bersenang-senang. 15 00:04:02,730 --> 00:04:04,747 Bisa kau pakai ini? 16 00:04:19,110 --> 00:04:22,809 Ini obat spesial, untuk mengeluarkan kekuatanmu… 17 00:04:22,810 --> 00:04:25,910 Maksudku, akan membuat hal menarik terjadi. 18 00:05:02,410 --> 00:05:03,722 Mulai muncul. 19 00:05:16,710 --> 00:05:18,445 Sudah batasnya, ya. 20 00:05:27,660 --> 00:05:31,879 Tak salah lagi di danau ini. Ada hal itu. 21 00:05:31,880 --> 00:05:33,294 Lalu anak ini… 22 00:05:33,630 --> 00:05:36,240 Kita bisa menggunakannya. 23 00:05:37,640 --> 00:05:39,508 Tuan Orochimaru. 24 00:05:44,110 --> 00:05:45,639 Ada apa, Kakashi? 25 00:05:46,320 --> 00:05:48,109 Bawa ini ke desa. 26 00:05:48,110 --> 00:05:51,610 Untuk dianalisis oleh Hokage Kelima. 27 00:05:53,310 --> 00:05:54,857 Ini apa? 28 00:05:55,190 --> 00:05:57,709 Salah satu serangga Shino yang terkena jurus. 29 00:05:57,710 --> 00:06:00,509 Sepertinya oleh salah satu pengikut Orochimaru. 30 00:06:00,510 --> 00:06:02,569 Orochimaru?! 31 00:06:02,570 --> 00:06:08,787 Kalau menurut jejak kakinya, ada lima sampai enam orang yang harus kami kejar. 32 00:06:09,320 --> 00:06:11,210 Cepatlah. 33 00:06:11,870 --> 00:06:13,640 Serahkan padaku! 34 00:06:14,440 --> 00:06:16,110 Aku mengandalkanmu. 35 00:06:18,090 --> 00:06:21,319 Baiklah, kita akan mulai mengejar musuh. 36 00:06:21,320 --> 00:06:25,429 Naikkan jarak. Berpencar dan cari. 37 00:06:25,940 --> 00:06:28,209 Jangan kehilangan jejak mereka! 38 00:06:28,210 --> 00:06:29,239 Baik! 39 00:06:29,240 --> 00:06:30,351 Ya. 40 00:06:35,970 --> 00:06:40,318 Aku, Rinji, akan mengurus tempat ini selagi kau pergi. 41 00:06:40,319 --> 00:06:41,669 Tak usah cemas. 42 00:06:41,670 --> 00:06:43,340 Kuserahkan kepadamu. 43 00:06:44,710 --> 00:06:48,785 Dia masih belum memercayai kita. 44 00:06:48,786 --> 00:06:51,739 Dia tak mau kita mengetahui tentang persembunyian Orochimaru, 45 00:06:51,740 --> 00:06:54,249 makanya kita ditaruh di tempat seperti ini. 46 00:06:54,340 --> 00:06:57,809 Dia sangat berhati-hati. 47 00:06:57,810 --> 00:07:01,470 Maka dari itu, dia jarang berbuat kesalahan. 48 00:07:02,050 --> 00:07:04,677 Justru sebaliknya, kita bisa percaya padanya. 49 00:07:05,010 --> 00:07:06,751 Mereka yang dibunuh adalah 50 00:07:06,752 --> 00:07:09,890 yang berusaha kabur karena tak ingin bertemu dengan Orochimaru. 51 00:07:10,210 --> 00:07:12,940 Bisakah kita memercayainya? 52 00:07:13,477 --> 00:07:18,440 Satu, dua. Satu, dua. 53 00:07:19,970 --> 00:07:22,239 Kau berlatih dengan keras, ya, Naruto. 54 00:07:22,240 --> 00:07:28,719 Kerasnya Gamariki yang bagai baja akan membuatmu tumbuh… 55 00:07:28,720 --> 00:07:30,209 Luar biasa! 56 00:07:30,210 --> 00:07:33,569 Tak lama kemudian tubuhmu akan cukup kuat untuk 57 00:07:33,570 --> 00:07:36,640 tak tergoda dengan godaan dunia! 58 00:07:37,920 --> 00:07:41,540 Tak bisa menahan hasrat duniawi. 59 00:07:42,089 --> 00:07:45,592 Astaga! Hal simpel ini saja kau tak bisa?! 60 00:07:45,930 --> 00:07:50,264 Apa maksudnya? Cara kau mengajar saja yang buruk! 61 00:07:50,370 --> 00:07:54,709 Oh? Jadi, kau menyalahkanku? Kau pikir kau lebih baik dariku? 62 00:07:54,710 --> 00:07:57,339 Lupakan saja! Aku sudah tak sanggup lagi! 63 00:07:57,340 --> 00:07:59,870 Hei! Berhenti di situ! Pukulan cinta! 64 00:08:02,610 --> 00:08:04,949 Sialan! Menyerang dari belakang. 65 00:08:04,950 --> 00:08:07,070 Pengecut! 66 00:08:07,570 --> 00:08:10,970 - Makan ini! Ini juga! - Hentikan! 67 00:08:19,010 --> 00:08:21,369 Apa ini?! 68 00:08:21,370 --> 00:08:23,169 Airnya hilang semua. 69 00:08:23,170 --> 00:08:24,910 Ayo pergi. 70 00:08:26,720 --> 00:08:29,219 Tidak! 71 00:08:29,220 --> 00:08:32,958 Kau menyebut ini latihan? Seenaknya memukulku sana sini! 72 00:08:32,960 --> 00:08:34,808 Ini pukulan cinta! 73 00:08:34,809 --> 00:08:37,839 Lupakan pukulan cintamu! Duet ini dibubarkan! 74 00:08:37,840 --> 00:08:39,270 Tak masalah untukku! 75 00:08:39,610 --> 00:08:42,669 Cukup! Kalian berdua! 76 00:08:44,240 --> 00:08:51,489 Astaga! Bukan hanya Naruto, tapi sampai Gamariki juga. 77 00:08:51,490 --> 00:08:55,969 Ya, Jira, bukannya aku tak mengerti. 78 00:08:55,970 --> 00:08:57,122 Aku mengerti, tapi… 79 00:08:57,810 --> 00:09:00,739 Kombinasi dengan Gama adalah hal yang penting untuk 80 00:09:00,740 --> 00:09:03,587 jurus kombinasi gunakan angin dan air. 81 00:09:03,920 --> 00:09:05,639 Maka dari itu… 82 00:09:05,640 --> 00:09:10,139 Kami berdua harus cocok, jika tidak, mustahil. 83 00:09:10,140 --> 00:09:12,569 Ya, kami tak cocok, 84 00:09:12,570 --> 00:09:16,439 jadi bukannya lebih baik mencari yang lebih cocok saja. 85 00:09:16,440 --> 00:09:20,209 Ide bagus. 86 00:09:20,210 --> 00:09:24,775 Tetapi, mana mungkin kau melakukan jurus pemanggilan dengan tanganmu itu? 87 00:09:25,270 --> 00:09:29,113 Kau melupakan seberapa cepatnya aku sembuh? 88 00:09:29,610 --> 00:09:31,490 Petapa Genit! 89 00:09:40,645 --> 00:09:42,209 Kuchiyose no Jutsu! 90 00:09:45,240 --> 00:09:47,809 Hah?! 91 00:09:47,810 --> 00:09:49,939 Lama tak jumpa. 92 00:09:49,940 --> 00:09:52,553 Halo, Naruto! 93 00:09:53,110 --> 00:09:55,139 Hah?! Gamakichi dan Tatsu? 94 00:09:56,720 --> 00:09:58,517 Kalian sudah besar. 95 00:10:00,910 --> 00:10:04,189 Kalian benar-benar sudah jadi besar. 96 00:10:04,520 --> 00:10:06,139 Tentu saja! 97 00:10:06,140 --> 00:10:09,194 Ini semua karena semua camilan yang kami makan. 98 00:10:09,270 --> 00:10:12,406 Jadi, kenapa kau memanggil kami? 99 00:10:12,740 --> 00:10:16,609 Ya, benar. Aku ada urusan penting. 100 00:10:16,610 --> 00:10:18,537 Aku mau meningkatkan kesesuaian kita. 101 00:10:18,870 --> 00:10:20,589 Hah? 102 00:10:20,590 --> 00:10:23,125 Apakah rasanya enak? 103 00:10:34,430 --> 00:10:36,370 Tuan Orochimaru! 104 00:10:40,720 --> 00:10:41,930 Itu… 105 00:11:02,600 --> 00:11:04,458 Kau terlambat. 106 00:11:04,900 --> 00:11:08,253 Tuan Orochimaru telah memilih Genyumaru. 107 00:11:09,213 --> 00:11:11,899 Yang barusan adalah Sasuke Uchiha. 108 00:11:11,900 --> 00:11:14,910 Calon tubuh selanjutnya Tuan Orochimaru. 109 00:11:32,256 --> 00:11:38,270 Sasuke, mari kita lihat hasil dari latihanmu sejauh ini. 110 00:11:38,640 --> 00:11:40,911 Kau lawanku? 111 00:11:41,300 --> 00:11:42,871 Mana mungkin. 112 00:11:48,770 --> 00:11:51,009 Hebat sekali. 113 00:11:51,010 --> 00:11:55,509 Ada ribuan musuh di hadapanmu dan kau bahkan tak merinding. 114 00:12:01,070 --> 00:12:04,810 Orang itu, sekuat apakah dia? 115 00:12:05,440 --> 00:12:07,340 Mulai. 116 00:12:15,670 --> 00:12:19,408 Sasuke, kau memang… 117 00:12:22,010 --> 00:12:23,709 Apa-apaan? 118 00:12:23,710 --> 00:12:27,833 Orang itu sangat kuat. 119 00:12:32,240 --> 00:12:36,633 Baik, kalau begitu, kami akan melatihmu dengan keras. 120 00:12:36,740 --> 00:12:38,385 Ya, aku mengandalkanmu! 121 00:12:39,840 --> 00:12:42,931 Baiklah! Mulai musiknya! 122 00:12:43,240 --> 00:12:46,609 Aku dapat mendengar lagu sang kodok. 123 00:12:46,610 --> 00:12:49,438 Aku dapat mendengar lagu sang kodok... 124 00:12:50,110 --> 00:12:52,899 Hah?! Hah?! Ada apa ini? 125 00:12:53,140 --> 00:12:59,070 Aku melihat ada lalat yang enak. 126 00:13:01,825 --> 00:13:03,785 Selamat makan! 127 00:13:04,810 --> 00:13:06,539 Sedang apa kau, Naruto? 128 00:13:06,540 --> 00:13:09,291 Ikuti gerakan Gamatatsu, bersatulah dengan jiwanya. 129 00:13:09,610 --> 00:13:13,086 Bagian mananya yang bisa disebut latihan dari ini? 130 00:13:14,470 --> 00:13:17,507 Kau belum mengerti juga, ya, Naruto? 131 00:13:18,180 --> 00:13:19,968 Ini sudah semua? 132 00:13:20,360 --> 00:13:25,474 Kau sama sekali tak membunuh mereka. Naifnya. 133 00:13:26,710 --> 00:13:29,144 Yang harus kubunuh bukan mereka. 134 00:13:32,410 --> 00:13:36,610 Kecuali kau tega, kau tak akan bisa mengalahkan Itachi. 135 00:13:40,310 --> 00:13:43,209 Ketika aku berhadapan dengannya, 136 00:13:43,210 --> 00:13:45,035 mau tidak mau, aku harus tega. 137 00:13:51,970 --> 00:13:54,509 Tak ada darah setetes pun. 138 00:13:54,510 --> 00:13:56,309 Saat aku melihat anak ini, 139 00:13:56,310 --> 00:13:58,715 dan membandingkan dengan diriku yang dulu disebut genius. 140 00:13:58,940 --> 00:14:01,570 Betapa bodohnya hal tersebut. 141 00:14:05,470 --> 00:14:10,770 Sebentar lagi. Sebentar lagi, dia akan menjadi milikku! 142 00:14:24,040 --> 00:14:27,339 Lama tak jumpa, Guren. 143 00:14:27,340 --> 00:14:29,180 Aku senang kau datang. 144 00:14:30,010 --> 00:14:34,470 Ya, dia adalah calon tubuh baruku. 145 00:14:35,810 --> 00:14:39,610 Kau belum menyerah, ya. 146 00:14:40,032 --> 00:14:42,839 Untuk menjadi calon tubuh baruku? 147 00:14:42,840 --> 00:14:47,221 Kemampuanmu cukup menarik. 148 00:14:47,222 --> 00:14:50,183 Saat pertama bertemu denganmu, aku sangat terkejut. 149 00:14:50,370 --> 00:14:52,310 Tuan Orochimaru. 150 00:14:53,510 --> 00:14:55,270 Kau salah. 151 00:15:12,240 --> 00:15:16,168 Kekuatan yang kau miliki, menarik untukku. 152 00:15:18,310 --> 00:15:20,520 Ikuti aku. 153 00:15:26,657 --> 00:15:28,069 Saat itu, 154 00:15:28,070 --> 00:15:31,557 akulah yang terpana oleh kekuatanmu. 155 00:15:31,558 --> 00:15:33,469 Kekuatanmu… 156 00:15:33,470 --> 00:15:36,810 Untuk menjadi sepertimu adalah keinginanku. 157 00:15:39,440 --> 00:15:42,486 Hanya ada satu alasan kenapa kau dipanggil ke sini. 158 00:15:42,870 --> 00:15:46,448 Aku ingin kau melakukan sesuatu untukku. 159 00:15:46,800 --> 00:15:52,259 Tentu saja. Itulah mengapa aku mengabdi padamu, Tuan Orochimaru. 160 00:15:52,260 --> 00:15:57,350 Misi kali ini, aku benar-benar ingin kau yang melakukannya. 161 00:15:58,010 --> 00:16:02,380 Sebenarnya… Hanya kau yang bisa melakukannya. 162 00:16:02,850 --> 00:16:04,841 Hanya aku? 163 00:16:05,210 --> 00:16:09,095 Lalu, mungkin, aku akan berpikir ulang. 164 00:16:11,710 --> 00:16:16,811 Siapa yang sebaiknya menjadi tubuhku selanjutnya. 165 00:16:40,310 --> 00:16:42,624 Dia sudah cukup lelah. 166 00:16:43,240 --> 00:16:45,549 Mungkin kita harus istirahat dulu sebentar. 167 00:16:57,700 --> 00:17:03,024 Sialan! Bagaimana aku harus mengikuti gerakan yang tak masuk akal itu?! 168 00:17:03,330 --> 00:17:07,638 Memang, berusaha menyatukan hati ke hati itu gila, apalagi dengan katak. 169 00:17:07,640 --> 00:17:10,051 Bisakah kau menyatukan hati? 170 00:17:10,099 --> 00:17:12,492 Siapa kau? 171 00:17:13,310 --> 00:17:14,953 Dari mana datangnya? 172 00:17:16,339 --> 00:17:19,708 Apa sebenarnya maksud dari menyatukan hati ke hati? 173 00:17:19,935 --> 00:17:21,799 Yah, itu... 174 00:17:21,800 --> 00:17:23,939 Perasaanku dimengerti oleh orang lain, 175 00:17:23,940 --> 00:17:25,672 begitu juga sebaliknya. 176 00:17:26,170 --> 00:17:28,108 Seperti itukah? 177 00:17:28,109 --> 00:17:28,133 Ya, tentu saja. Seperti itukah? 178 00:17:28,134 --> 00:17:30,470 Ya, tentu saja. 179 00:17:32,210 --> 00:17:35,169 Ya, kalau kau fokus sekuat tenaga… 180 00:17:35,170 --> 00:17:39,209 Lalu, suatu hari pasti… Akan terkoneksi. 181 00:17:39,210 --> 00:17:41,104 Bahkan Sasuke… 182 00:17:41,140 --> 00:17:44,566 Jika ada seseorang yang memikirkanmu, maka dialah tempatmu pulang. 183 00:17:46,568 --> 00:17:50,530 Mungkin kau tak akan mengerti maksudku. 184 00:17:50,670 --> 00:17:53,579 Apalagi aku berbicara tak jelas begitu. 185 00:17:53,580 --> 00:17:56,494 Jadi, jika ada orang yang memikirkanku, 186 00:17:57,110 --> 00:17:59,456 aku harus pulang ke sana, ya? 187 00:17:59,830 --> 00:18:03,293 Ya, di sanalah tempatmu pulang. 188 00:18:04,370 --> 00:18:05,587 Aku mempelajari hal bagus. 189 00:18:05,870 --> 00:18:07,547 Betul, 'kan? 190 00:18:12,940 --> 00:18:15,639 Omong-omong siapa, siapa nama... 191 00:18:15,640 --> 00:18:17,540 Hah? Hei? 192 00:18:24,540 --> 00:18:28,410 Anak itu hilang ke mana? 193 00:18:33,940 --> 00:18:38,740 Guru Kakashi, memang tak apa bersantai-santai di tempat seperti ini? 194 00:18:39,170 --> 00:18:44,399 Serahkan saja pencariannya pada seranggaku dan istirahatkan tubuhmu. 195 00:18:44,400 --> 00:18:45,939 Dia benar, Kiba. 196 00:18:45,940 --> 00:18:49,939 Ya. Kita belum menemukan musuh. 197 00:18:49,940 --> 00:18:52,410 Jadi, akan berbahaya untuk seenaknya bertindak. 198 00:18:52,970 --> 00:18:55,810 Lagi pula, jurus kristal itu... 199 00:18:56,370 --> 00:18:59,910 Sampai Pakkun kembali, kita harus bertindak dengan hati-hati. 200 00:19:04,410 --> 00:19:06,139 Masuklah! 201 00:19:06,140 --> 00:19:07,439 Nyonya Tsunade. 202 00:19:07,440 --> 00:19:09,901 Ada pesan dari Kakashi. 203 00:19:12,340 --> 00:19:14,280 Pakkun. 204 00:19:15,370 --> 00:19:19,244 Sebelum kuberikan pesan dari Kakashi, aku minta minum dulu. 205 00:19:24,710 --> 00:19:26,710 Air hangatnya enak. 206 00:19:26,770 --> 00:19:30,463 Hah? Gamakichi? Badanmu kenapa? 207 00:19:30,610 --> 00:19:32,339 Apa maksudmu? 208 00:19:32,340 --> 00:19:35,969 Kalau badanku yang besar nanti malah menghalangi orang lain. 209 00:19:35,970 --> 00:19:38,638 Jadi, aku gunakan jurus untuk memperkecil tubuhku. 210 00:19:39,808 --> 00:19:42,209 Jurusmu menarik juga, ya. 211 00:19:42,210 --> 00:19:45,669 Kakak, onsen enak sekali, ya. 212 00:19:45,670 --> 00:19:48,499 Menghilangkan semua rasa lelah dari berlatih. 213 00:19:48,500 --> 00:19:52,277 Latihan apa? Kau hanya mengejar lalat seharian. 214 00:19:52,370 --> 00:19:53,939 Apa maksudmu? 215 00:19:53,940 --> 00:19:56,448 Itu merupakan dasar dari latihan gabungan kita. 216 00:19:56,870 --> 00:20:00,910 Latihan? Siapa juga yang mau meniru gerakan bodoh begitu? 217 00:20:01,240 --> 00:20:03,469 Siapa bilang kau harus menirunya? 218 00:20:03,470 --> 00:20:06,569 Latihan ini tentang isi hati Gamatatsu 219 00:20:06,570 --> 00:20:08,418 dan merespons terhadap isi hatinya itu. 220 00:20:08,510 --> 00:20:10,879 Hah? Isi hati Gamatatsu? 221 00:20:11,110 --> 00:20:13,339 Onsen ini enak sekali 222 00:20:13,570 --> 00:20:16,709 Tak usah pikirkan waktu atau mengikuti gerakannya. 223 00:20:16,710 --> 00:20:20,009 Rasakan isi harinya dan respons hal tersebut, 224 00:20:20,010 --> 00:20:21,306 itulah inti dari kombinasi. 225 00:20:21,610 --> 00:20:25,139 Saat itu, untuk pertama kalinya, kalian akan sinkron. 226 00:20:25,140 --> 00:20:28,769 Merasakan isi hati partnermu. 227 00:20:28,770 --> 00:20:31,369 Begitu, ya. Aku paham. 228 00:20:31,370 --> 00:20:34,235 Biarkan aku melakukannya sekali lagi! 229 00:20:34,410 --> 00:20:36,669 Latihan jurus gabungan! 230 00:20:36,670 --> 00:20:37,739 Kali ini akan kutunjukkan! 231 00:20:37,940 --> 00:20:40,509 Ya! Latihan, latihan! 232 00:20:40,510 --> 00:20:41,540 Hah? 233 00:20:44,470 --> 00:20:46,706 Ada apa ini? Airnya hilang lagi! 234 00:20:47,070 --> 00:20:49,069 Hei, Gamatatsu, mengecil lagi! 235 00:20:49,070 --> 00:20:50,668 Perutku sakit. 236 00:20:52,640 --> 00:20:55,131 Suara seksi para wanita… 237 00:20:56,060 --> 00:20:58,593 Mereka baru saja pergi. 238 00:20:59,100 --> 00:21:02,710 Tidak! 239 00:22:36,960 --> 00:22:41,154 Naruto! Jalanmu masih panjang jika masih terdistraksi dengan apa yang kau lihat. 240 00:22:41,230 --> 00:22:43,239 - Aku lapar. - Aku tahu. 241 00:22:43,390 --> 00:22:44,559 Hei! Aku menemukan belalang! 242 00:22:44,560 --> 00:22:46,059 Kalau begitu, jadilah lebih terbuka 243 00:22:46,060 --> 00:22:47,729 dan fokus terhadap gerakan Gamatatsu! 244 00:22:47,730 --> 00:22:50,059 - Selamat makan! - Ini juga sedang kulakukan! 245 00:22:50,060 --> 00:22:51,559 Hei, ada ulat yang besar. 246 00:22:51,560 --> 00:22:54,489 Kau harus fokus lebih untuk merasakan emosi Gamatatsu, 247 00:22:54,490 --> 00:22:55,889 dan ekspresikan dengan caramu. 248 00:22:55,890 --> 00:22:57,280 Bisakah kau diam dulu sebentar?! 249 00:22:57,490 --> 00:23:01,369 Kurasa aku mulai mengerti. 250 00:23:01,370 --> 00:23:03,760 Selanjutnya, "Menyatukan Hati." 16621

Can't find what you're looking for?
Get subtitles in any language from opensubtitles.com, and translate them here.